Kiriman Dari : Selvi Nurmala
Facebook : https://www.facebook.com/vhyye.yasashii
Dalam remah renungan senja
pernahkah kau bermimpi heningnya sebuah dunia?
realita berpola mistik yang selalu mengintai
lewat tangan tangan izrail yang kian terjelang
pernahkah kau berangan bisa bersembunyi?
di antara ilalang kering
dan ideologi penghamba dunia
jika sehasta lagi nafas tak lagi terbuai
dan nilai sebuah makna tak lagi berharga
untuk apa kau simpan noda dalam relung terdalamu?
akankah kau yakin mampu berkilah?
sementara ucapmu mulai rancu termakan takdir
lantas, sampai kapan kita kan menghamba pada yang fana?
sementara yang kekal haruslah ternanti
tak penting darah yang mengalir tak lagi membeku
terjagalah senantiasa
dalam nafas yang kian redup
Facebook : https://www.facebook.com/vhyye.yasashii
Dalam remah renungan senja
pernahkah kau bermimpi heningnya sebuah dunia?
realita berpola mistik yang selalu mengintai
lewat tangan tangan izrail yang kian terjelang
pernahkah kau berangan bisa bersembunyi?
di antara ilalang kering
dan ideologi penghamba dunia
jika sehasta lagi nafas tak lagi terbuai
dan nilai sebuah makna tak lagi berharga
untuk apa kau simpan noda dalam relung terdalamu?
akankah kau yakin mampu berkilah?
sementara ucapmu mulai rancu termakan takdir
lantas, sampai kapan kita kan menghamba pada yang fana?
sementara yang kekal haruslah ternanti
tak penting darah yang mengalir tak lagi membeku
terjagalah senantiasa
dalam nafas yang kian redup
0 komentar:
Posting Komentar